Report in Inalix Apps¶
Pada user guide ini menjelaskan beberapa report penting yang ada di SIOPSKOM (AODB) yang ada di modul flight dan beberapa contoh format upload yang dibutuhkan user operasi airport.
Report¶
Untuk download report, akses halaman utama modul aplikasi yang ingin didownload reportnya >> kemudian klik menu report >> pilih report dan formatnya sesuai kebutuhan. Misal:
report yang berhubungan dengan flight: akses halaman (applications >> flight >> flights) >> lanjut klik
>> pilih report sesuai kebutuhanreport yang berhubungan dengan pax: akses halaman (applications >> flight pax >> pax) >> lanjut klik
>> pilih report sesuai kebutuhanreport yang berhubungan dengan billing: akses halaman (applications >> billing >> charge) >> lanjut klik
>> pilih report sesuai kebutuhandan report-report lainnya
Report flight¶
secara umum report flight diakses pada modul flight (applications >> flight >> flight)
pilih filter sesuai kebutuhan
pilih report dan formatnya sesuai kebutuhan
List semua report pada modul flight
Tabel berikut adalah list semua report yang ada pada modul flight
List report modul flight dengan filter flight harian dan closed
Ketika dilakukan filter flight harian, dan closed all pada modul flight, ready report:
Filter flight bulanan dan closed all, ready report berikut:
Report pax (flightpax)¶
secara umum report flightpax diakses pada modul flightpax (applications >> flightpax >> pax)
pilih filter sesuai kebutuhan
pilih report dan formatnya sesuai kebutuhan
List semua report pada modul flightpax
Tabel berikut adalah list semua report yang ada pada modul flightpax
Report charge (billing charge)¶
secara umum report billing charge dapat diakses pada modul charge (applications >> billing >> charge)
pilih filter sesuai kebutuhan
pilih report dan formatnya sesuai kebutuhan
List semua report pada modul charge
Tabel berikut adalah list semua report yang ada pada modul flightpax
Format Upload¶
Input data pada modul SIOPSKOM (AODB) dapat dilakukan secara langsung, dan suport upload dengan suport beberapa format file. Berikut link download format upload data pada SIOPSKOM.